Pembinaan Guru dan Karyawan

Pembinaan Guru dan Karyawan

Stres adalah perasaan yang umumnya dapat kita rasakan saat berada di bawah tekanan, merasa kewalahan, atau kesulitan menghadapi suatu situasi. Stres dalam batas tertentu bisa berdampak positif dan memotivasi kita untuk mencapai suatu tujuan, salah satu mengatasi stress yaitu rehat sejenak. Kegiatan pembinaan guru dan karyawan yang dilakukan outdoor diharapkan bisa memberikan semangat baru dalam beraktivitas keseharian yanitu membangun peradaban bangsa.

pembinaan outdoor yang bertempat di Jogjakarta dan sekitarnya , sebagai umat islam tentunya tidak hanya sekedar melepas penet / refreshing tapi bisa mengambil hikmah keagungan pencipataan Allah SWT yang kita kenal dengan istilah Tadabbur

hal itu tertuang dalam firman Allah SWT QS. Ali Imran (3): 190, :

إِنَّ فِى خَلْقِ ٱلسَّمَٰوَٰتِ وَٱلْأَرْضِ وَٱخْتِلَٰفِ ٱلَّيْلِ وَٱلنَّهَارِ لَءَايَٰتٍ لِّأُو۟لِى ٱلْأَلْبَٰبِ

“Sesungguhnya dalam penciptaan langit dan bumi, dan silih bergantinya malam dan siang terdapat tanda-tanda bagi orang-orang yang berakal.”